Seni Patung
Rangkuman
1. Seni Patung diartikan sebagai plastic art atau seni plastik karena patung identik dengan karya manusia yang meniru bentuk dan memiliki keindahan yang bersifat 3 dimensi.
2. Seni patung berdasarkan pembuatannya :
- Patung sebagai Fungsi Personal
Diciptakan untuk kepentingan pribadi, sebagai ungkapan pribadi.
- Patung sebagai Fungsi Sosial
Diciptakan untuk mengenang jasa pahlawan dan memperingati peristiwa sejarah.
- Patung sebagai Fungsi Fisik
Diciptakan untuk dinikmati keindahannya.
3. Dilihat dari perwujudannya, ragam seni patung modern dibedakan :
- Bentuk Imitatif (Realisme/Representatif)
- Bentuk Nonfiguratif (Abstrak)
4. Jenis-jenis patung berdasarkan fungsi :
- Patung Religi, biasànya digunakan untuk keperluan agama yang berfungsi sebagai sarana penunjang ibadah.
- Patung Monumen, untuk mengenang jasa pahlawan dan mengenang peristiwa peristiwa bersejarah.
- Patung Arsitektur, berfungsi sebagai penunjang konstruksi bangunan.
- Patung Hiasan, dibuat untuk memberi kesan indah atau menambah nilai keindahan.
- Patung Seni, sebagai bentuk murni sebuah karya seni.
- Patung Kerajinan, yang dibuat oleh pengrajin untuk memenuhi keinginan konsumen.
Tugas
1. Gambar 1 : Patung Garuda Wisnu Kencana
- Tidak pernah, hanya melihat lewat internet
- Tidak, hanya menganalisa dari internet yaitu menggunakan campuran tembaga dan baja dengan berat sekitar 3.000 ton.
- Mengetahui, sumber dari internet.
Kerajaan yang berkisah mengenai rasa bakti dan pengorbanan burung Garuda untuk menyelamatkan ibunya dari perbudakan yang akhirnya dilindungi oleh Dewa Wisnu.
- Patung ini dibangun pada tahun 1997 oleh seniman I Nyoman Nuarta, yang terbuat dari campuran tembaga dan baja dengan tinggi 75 meter dan lebar 60 meter.
Komentar
Posting Komentar